Taksonomi Tumbuhan Obat-Obatan

Teknologi Pertanian

Share this :

Penulis: Gembong Tjitrosoepomo

ISBN: 979-420-300-9

Dilihat: 13549 kali

Stock: 0

Ditambahkan: 13 October 2016

Gembong Tjitrosoepomo untuk membukukan jenis tumbuhan yang bersangkut-paut dengan dunia obat-obatan.

Rp72.000,00

Maaf buku ini sedang tidak tersedia


Sakit adalah keadaan sulit yang tidak diharapkan, tetapi segera memerlukan penyembuhan. Penyembuhan itu bisa dilakukan dengan berbagai cara: mulai dari pengobatan medis, pengobatan alternatif, penggunaan jamu, pijat, tusuk jarum, hingga sengatan tawon. Setiap penyembuhan itu punya daya tarik sendiri. Tetapi, penyembuhan menggunakan tumbuhan berkhasiat obat tetap menarik banyak orang. Di samping efek sampingnya relatif tidak ada, harganya juga relatif murah.

Sayang tidak banyak buku berbahasa Indonesia yang mengungkapkan jenis tumbuhan yang bisa dipakai sebagai obat. Bertolak dari sini, lahirlah ide dipikiran Gembong Tjitrosoepomo untuk membukukan jenis tumbuhan yang bersangkut-paut dengan dunia obat-obatan. Ide itu disambut oleh Gadjah Mada University Press dengan senang hati. Setelah melewati perjalanan yang cukup panjang, akhirnya terbitlah buku Taksonomi Tumbuhan Obat-obatan ini.

Sebagai tak0emiliki anak divisi, kelas, dan anak kelas. Tetapi, ada juga divisi yang hanya memiliki kelas saja. Kendati begitu, muatan isinya cukup padat dan cara penyajiannya cukup gamblang. Itulah sebabnya buku ini sangat penting dibaca oleh pihak-pihak yang memiliki komitmen yang tinggi terhadap pemakaian tumbuhan sebagai obat.

  • Bahasa Teks Buku Indonesia
  • Cetakan Keempat, Oktober 2016
  • Tebal 447 halaman
  • Ukuran 14,5 cm x 21 cm
  • Kode Buku T053
  • Categories Teknologi Pertanian, Agro & Fauna